Dobrak.id – Indonesia Denmark Open 2021. Para atlet bulutangkis indonesia akan melakoni pertandingan turnamen Denmark Open Cup yang akan diselenggarakan Odenese Sport Park, Rabu (20/10/2021). Pertandingan tersebut akan dilaksanakan hari ini mulai dari jam 09:00 waktu setempat atau 14:00 waktu indonesia bagian barat. Delapan perwakilan indonesia akan bertanding memperebutkan posisi aman di beberapa bagian sektor tersebut.
Berikut jadwal perwakilan indonesia yang akan dilangsungkan.
Putri Nita Violina Marwah dan Putri Marwah di sektor pasangan ganda Indonesia yang akan tampil pertama dengan melawan perwakilan dari India. Meghana Jakkapundi dan Poorvisha S Ram pada lapangan kedua. Setelah pertandingan tersebut akan dilanjutkan dengan pertandingan di sektor tunggal putri yang langsung diwakilkan oleh Gregoria Mariska akan melawan Dawall Jacobsen sebagai Tuan Rumah.
Lalu Pasangan ganda putra nomor dua dunia yaitu Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan akan tampil pada pertandingan ketujuh di lapangan 2. Ahsan/Hendra melawan ganda asal Jerman, Mark Lamsfuss/Marvin Seidel.
Sedangkan Jonathan dijadwalkan melawan Prannoy HS dari India pada laga ke-11 di lapangan 2. Anthony Ginting sebagai unggulan kelima juga akan bermain melawan Thomas Rouxel dari Prancis. Lalu ditutup dengan pertandingan dari perwakilan indonesia lainya, Praveen Jordan/Melati Daeva Oktavianti yang jadi unggulan ketiga pada Denmark Open 2021 ini juga akan melawan pasangan tuan rumah Mikkel Mikkelsen/Rike Soby.
Jonatan Christie akan melawan wakil India di Denmark Open hari ini (AP/Claus Fisker). Pasangan ganda putra nomor dua dunia, Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan akan tampil pada pertandingan ketujuh di lapangan 2. Ahsan/Hendra melawan ganda asal Jerman, Mark Lamsfuss/Marvin Seidel.
Praveen/Melati akan tampil pada laga ke-13 di lapangan 1 (REUTERS/LEONHARD FOEGER)
Jonatan Christie yang membawa Indonesia menjuarai Thomas Cup 2020 juga akan bermain pada Rabu ini. Jonatan dijadwalkan melawan Prannoy HS dari India pada laga ke-11 di lapangan 2. Anthony Ginting sebagai unggulan kelima juga akan bermain melawan Thomas Rouxel dari Prancis.
Sementara itu, Praveen Jordan/Melati Daeva Oktavianti yang jadi unggulan ketiga pada Denmark Open 2021 ini juga akan melawan pasangan tuan rumah Mikkel Mikkelsen/Rike Soby.
Dikutip dari laman CNN.com Berikut Jadwal lengakp Denmark Open.
Jadwal Wakil indonesia di Denmark Open 2021.
Lapangan 1.
Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan (2) vs Mark Lamsfuss/Marvin Seidel
Praveen Jordan/Melati Daeva vs Mikkel Mikkelsen/Rikke Soby
Lapangan 2.
Nita Violina/Putri Syaikah vs Meghana Jakkampudi/Poorvisha S Ram
Gregoria Mariska vs Julie Jakobsen
Leo Rolly Carnando/Daniel Marthin vs Lee Jhe Huei/Yang Po Hsuan
Jonathan Christie (6) vs Pranoy HS
Fajar Alfian/M Rian Ardianto (4) vs Lu Ching Yao/Yang Po Han
Lapangan 3
Siti Fadia/Ribka Sugiarto vs Yuki Fukushima/Arisa Higashino
Anthony Ginting (5) vs Thomas Rouxel
Shesar Rhustavito vs Lee Cheuk Yiu
Itulah sederet jadwal perwakilan Indonesia pada Turnamen Bulutangkis, Denmark Open Cup 2021. yang tentunya akan dilaksanakan pada hari ini.