PENGHARGAAN KAMPUNG BANTAR 2024, PJ WALIKOTA SRI PURWANINGSIH SERAHKAN PENGHARGAAN KEPADA PEMENANG

PENGHARGAAN KAMPUNG BANTAR 2024, PJ WALIKOTA SRI PURWANINGSIH SERAHKAN PENGHARGAAN KEPADA PEMENANG

Dobrak.id – Kota Jambi, Penjabat walikota jambi sri purwaningsih menyerahkan penghargaan kampung bantar tahun 2024. Dalam penyerahan tersebut, pj walikota berpesan kepada seluruh ketua rt untuk dapat menjadi penggerak dan pelopor pembangunan di wilayahnya.

Piagam penghargan kepada pemenang kampung bantar, bersih aman dan pintar, serta teknologi tepat guna tahun 2024 tingkat kota jambi ini, diserahkan pj walikota jambi sri purwaningsih  di aula griya mayang rumah dinas walikota pada senin sore 19 agustus 2024. Dalam sambutannya,  pj wali kota jambi itu menyampaikan apresiasinya kepada  para pemenang, baik pemenang kampung bantar, maupun teknologi tepat guna. pj walikota sri mengatakan, kampung bantar adalah salah satu inovasi unggulan yang membanggakan bagi kota jambi yang telah menjadi rule model nasional.

Pj wali kota sri purwaningsih juga berpesan kepada seluruh ketua rt di kota jambi, untuk terus meningkatkan partisipasinya, berinovasi serta menjadi motor penggerak diwilayahnya.

(Dobrak.id/Pe)

 

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *